Logo

Perhiasan Cantik Batu Mulia Ruby Merah

INFOSULAWESI.com -- Beberapa tahun yang lalu demam batu pertama atau batu mulia pernah melanda Indonesia. Sehingga tidak heran kalau banyak orang yang mengenakan aksesori dengan atribut batu.

Berbagai jenis batu pun menjadi incaran masyarakat Indonesia, salah satunya adalah batu Ruby. Batu Ruby memiliki beberapa warna seperti merah, merah muda, dan merah darah.

Untuk mendapatkan batu Ruby, anda bisa membelinya secara online di Blibli.com. Berikut beberapa batu Ruby merah di Blibli yang bisa anda pilih:

  1. RUBY CUTTING RC-340

 RUBY CUTTING RC-340 merupakan batu mulia berbentuk oval dengan berat 5,30 carats dan dimensi 12 x 8 x 5 mm.

Selama ribuan tahun, Ruby dianggap sebagai batu cinta, energi, gairah, kekuatan, dan semangat hidup. Ruby juga melambangkan kesempurnaan untuk perasaan yang kuat. Unsur penting lainnya dari Ruby selain api dan darah, Ruby juga bisa dikatakan mampu mengembalikan vitalitas kehidupan seseorang serta bisa meningkatkan energi dan kekuatan. Ruby juga dikenal sebagai batu lambang keberanian, dimana seseorang yang memiliki batu Ruby akan bisa berjalan di dalam hidupnya tanpa rasa takut dari kejahatan atau kemalangan. 

  1. NATURAL RUBY CUTTING RC-252 

NATURAL RUBY CUTTING RC-252 merupakan batu mulia berbentuk oval dengan berat 12,40 carats, dimensi 13 x11,80 x 5,05 mm dan warna Merah Tua. 

Dari segi kesehatan, batu Ruby diyakini mampu mendetoksifikasi darah dalam tubuh, mengobati demam, penyakit, dan penyumbatan aliran darah. Dengan begitu, batu Ruby sangat baik untuk jantung dan system peredaran darah yang dapat merangsang adrenalin, ginjal, organ reproduksi serta limpa.  

Dalam keadaan tertentu, batu ruby bisa digunakan untuk meningkatkan hemoglobin. Jadi, mereka yang lemah atau kurang darah dianjurkan memakai ruby. Selain itu, batu ruby juga bisa memberikan pengaruh positif yakni membantu mengurangi masalah lambung dan TBC. Ruby juga bisa digunakan untuk kesehatan dan kekuatan fisik. 

  1. RUBY PINKISH RED RD-335 

RUBY PINKISH RED RD-335 merupakan batu mulia berbentuk oval dengan berat 4,38 carats dan dimensi 10 x 8,6 x 6,4 mm. 

Secara fisik, ruby diyakini dapat memberikan keseimbangan dan energy, menstimulasi cakra jantung serta mendorong semangat hidup. Ruby juga bisa dikatakan mampu mengembalikan vitalitas kehidupan seseorang serta bisa meningkatkan energi dan kekuatan. 

  1. STAR RUBY BURMA SRB-381 

STAR RUBY BURMA SRB-381 merupakan batu mulia berbentuk oval dengan berat 7,12 carats, dimensi 12,46 x 7,83 x 6,44 mm dan warna Merah. 

Batu ruby dipercaya dapat mengurangi pikiran negatif seseorang. Batu ruby juga dapat meningkatkan status ekonomi seseorang dan memberikan pengaruh positif serta meningkatkan iman orang dalam spiritualitas. 

Batu ruby juga membuat seseorang lebih kuat ketika menghadapi penolakan atau perselisihan dan bisa menjadi perisai terhadap serangan fisik. Batu ruby bersifat dinamis, dan memberikan semangat dan antusiasme. 

  1. Natural Star Ruby Batu Mirah Hati Love XT181 

Natural Star Ruby Batu Mirah Hati Love XT181 merupakan batu mulia berbentuk oval dengan berat 11,50 carats, dimensi 12,43 x 14,93 x 6,14 mm 

Secara emosional, batu ruby diyakini mampu meningkatkan motivasi dan pengaturan tujuan. Secara ilusi, batu ruby mengundang imajinasi positif, visualiasi, bantuan dalam mempertahankan kekayaan dengan semangat yang jelas.

Selain itu, ruby juga bisa merubah serta menghilangkan emosi negatif seperti marah. Batu ruby juga menggambarkan secara emosional tentang kepemimpinan yang dinamis untuk membawa keadaan yang lebih positif dan berani memiliki pemikiran yang tajam, menguatkan penalaran serta menambah daya konsentrasi.